• HOME

Planet Ini Memiliki Waktu Hanya 8,5 Jam Untuk Jangka Setahun


Hytekno.com | Para astronom menemukan planet aneh, dikarenakan dekat dengan bintang nya sehingga membuat planet ini begitu panas. Uniknya, Planet yang memiliki ukuran yang sama dengan bumi ini memiliki waktu setahun hanya 8,5 jam dan menjadikan nya sebagai planet dengan waktu tercepat yang pernah di temukan.

Dilansir oleh Mashable, Planet dengan periode orbit terpendek ini merupakan salah satu planet terpendek yang pernah di temukan oleh astronom dengan Kepler Space Teleskop milik NASA. Planet kerdil ini jauh di luar perkiraan awal NASA yang memperkirakan bahwa planet tersebut memiliki suhu dingin atau bahkan memiliki air namun perkiraan NASA salah yang mereka dapatkan adalah Planet yang memiliki suhu panas yang extreme sehingga NASA menyebut nya sebagai "Planet Lava".

Di antara temuan NASA untuk kategori Planet dengan waktu orbit terpendek yaitu sebuah planet dengan 10,9 jam untuk setahun, dengan di temukan nya planet lava tersebut maka ini merupakan penemuan baru untuk planet yang telah di temukan dengan jangka waktu terpendek.


Namun NASA masih memiliki satu planet lain yang diperkirakan memiliki waktu lebih singkat yaitu hanya 4,3 jam untuk setahun akan tetapi belum di konfirmasi dan masih dalam tahap penelitian.



Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Astronomi | By Rustam | Pilihan | Sains dengan judul Planet Ini Memiliki Waktu Hanya 8,5 Jam Untuk Jangka Setahun. Jika kamu suka, jangan lupa like dan bagikan keteman-temanmu ya... By : Aneka Artikel Indonesia Terbaru
Ditulis oleh: Admin - Sabtu, 24 Agustus 2013

Belum ada komentar untuk "Planet Ini Memiliki Waktu Hanya 8,5 Jam Untuk Jangka Setahun"

Posting Komentar