• HOME

Terbongkar, Area 51 Bukan Tempat Ufo Melain kan Pusat Pembuatan Pesawat Mata-mata



Sebuah dokumen yang di terbitkan oleh NSA (National Security Archive) menyajikan sebuah laporan bertajuk The Secret History of the U-2 dimana dalam dokumen tersebut berisi tentang Area 51, NSA mengungkapnya sebagai balasan dari permintaan Freedom of Information Act yang diajukan pada 2005.

Bersumber dari 
LasVegasSun, Akibat dokumen tersebut pemerintah Amerika akhirnya mengakui bahwa keberadaan are 51 yang terletak di Nevada merupakan tempat merancang pesawat mata-mata As bukan tempat penelitian Ufo.

Area yang penuh misteri tersebut sebelumnya menyembunyikan banyak misteri yang belum di pecahkan dan penuh dengan teka-teki tentang keberadaan area 51. Berbagai teori pun muncul dari teori tentang penelitian Ufo sampai teori tentang area tempat pembuatan pesawat canggih Amerika.
Penganut teori konspirasi dan masyarakat umum selama ini meyakininya sebagai pusat penelitian pesawat UFO, teknologi angkasa luar, serta penyimpanan tubuh alien dari kecelakaan UFO di Bumi, salah satunya dari insiden jatuhnya UFO di Roswell, New Mexico, AS pada 1947.

Kini dengan diungkapnya banyak detail tentang Area 51, NSA berharap masyarakat dan dunia dapat lebih memahaminya.

"Ini membuka kemungkinan bahwa di kemudian hari proyek-proyek udara lainnya di Area 51 dapat dijelaskan secara penuh," tambahnya.
"Ini menandai akhir kerahasiaan tentang Area 51," kata Jeffrey Richelson, salah satu pihak yang menemukan dokumen laporan tersebut bersama NSA.





Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Astronomi | By Taufik | Edukasi | Fakta | Penemuan | Sains dengan judul Terbongkar, Area 51 Bukan Tempat Ufo Melain kan Pusat Pembuatan Pesawat Mata-mata . Jika kamu suka, jangan lupa like dan bagikan keteman-temanmu ya... By : Aneka Artikel Indonesia Terbaru
Ditulis oleh: Admin - Jumat, 16 Agustus 2013

Belum ada komentar untuk "Terbongkar, Area 51 Bukan Tempat Ufo Melain kan Pusat Pembuatan Pesawat Mata-mata "

Posting Komentar