Selasa, 14 Mei 2013 - 09:03:41 WIB
Awalnya Coba-caba, Kini Jadi Juragan Jarum Tiram
Diposting oleh : arnandadanu - Dibaca: 1082 kali

Awalnya Qomarudin hanya mencoba 100 baglog (media tanam) jamur tiram , yang setiap baglognya dibeli dari wilayah Bekonang, Mojolaban, Sukoharjo seharga Rp 1.700. “Awalnya tidak berhasil karena ternyata baru ia ketahui bahwa dalam perawatannya baglong tidak boleh kena sinar matahari secara langsung,” terang Qomarudin seperti dilansir Timlo.net.
Meski gagal, tapi semangat usahanya tidak terpatahkan oleh keadaan. Bahkan ia kembali mencoba 1.000 baglog dan hasilnya langsung dibuat keripik dan dipasarkan. “Ternyata keripik jamur cukup diterima di pasaran, hingga akhirnya saya langsung tidak menyia-nyiakan peluang usaha yang ada dengan membeli sekitar 5.000-an baglog lagi untuk mengembangkan usahanya,” jelas Qomarudin.
Dengan perawatan yang teratur, seperti menjaga kelembaban dengan cara menyemprot air dua kali sehari pada saat musim kemarau, serta membersihkan kondisi ruangan agar terhindar dari hama berupa ulat, pada usia sektar 3 minggu, jamur tiram mulai berkecambah dari beberapa baglog. Seminggu kemudian langsung bisa memanen jamur tiram , dan setelah itu sekitar 2 hari sekali selalu bisa memanen jamur hingga usia baglog antara 5 hingga 6 bulan.
Setiap kali panen, hasilnya juga bervariasi, antara 15 hingga 90 kilogram. Sedangkan harga jual jamur tiram di pasar saat ini rata-rata Rp 10 ribu perkilogramnya. Hanya, untuk jamur tiram hasil budidaya Qomarudin ini tidak dijual mentah, namun diolah sendiri menjadi keripik jamur. Sedangkan harga jual keripik jamur saat ini Rp 75.000 per kilogramnya. (as)
Eciputra.com , Ciputraentrepreneurship.com , Ciputranews.com , Properti.net
Diposting oleh : arnandadanu - Dibaca: 1082 kali
Bisnis Pertanian
Banyak usaha yang bisa mendatangkan uang jika giat mengerjakannya. Seperti budidaya jamur tiram yang dilakukan Achmad Qomarudin dan Eni Kurniasih, warga Dukuh Karangwetan, Desa Sribit, Delanggu, Klaten, Jawa Tengah. Berawal dari coba-coba usai ikut pelatihan kewirausahaan di Yogyakarta, usaha budidaya jamur tiram yang digelutinya semakin berkembang.Awalnya Qomarudin hanya mencoba 100 baglog (media tanam) jamur tiram , yang setiap baglognya dibeli dari wilayah Bekonang, Mojolaban, Sukoharjo seharga Rp 1.700. “Awalnya tidak berhasil karena ternyata baru ia ketahui bahwa dalam perawatannya baglong tidak boleh kena sinar matahari secara langsung,” terang Qomarudin seperti dilansir Timlo.net.
Meski gagal, tapi semangat usahanya tidak terpatahkan oleh keadaan. Bahkan ia kembali mencoba 1.000 baglog dan hasilnya langsung dibuat keripik dan dipasarkan. “Ternyata keripik jamur cukup diterima di pasaran, hingga akhirnya saya langsung tidak menyia-nyiakan peluang usaha yang ada dengan membeli sekitar 5.000-an baglog lagi untuk mengembangkan usahanya,” jelas Qomarudin.
Dengan perawatan yang teratur, seperti menjaga kelembaban dengan cara menyemprot air dua kali sehari pada saat musim kemarau, serta membersihkan kondisi ruangan agar terhindar dari hama berupa ulat, pada usia sektar 3 minggu, jamur tiram mulai berkecambah dari beberapa baglog. Seminggu kemudian langsung bisa memanen jamur tiram , dan setelah itu sekitar 2 hari sekali selalu bisa memanen jamur hingga usia baglog antara 5 hingga 6 bulan.
Setiap kali panen, hasilnya juga bervariasi, antara 15 hingga 90 kilogram. Sedangkan harga jual jamur tiram di pasar saat ini rata-rata Rp 10 ribu perkilogramnya. Hanya, untuk jamur tiram hasil budidaya Qomarudin ini tidak dijual mentah, namun diolah sendiri menjadi keripik jamur. Sedangkan harga jual keripik jamur saat ini Rp 75.000 per kilogramnya. (as)
Eciputra.com , Ciputraentrepreneurship.com , Ciputranews.com , Properti.net
'Awalnya Coba-caba, Kini Jadi Juragan Jarum Tiram ':
Artikel Bisnis Lainnya
- Raup Rupiah dari Ternak Kelinci Bisnis Peternakan Awalnya, memelihara kelinci hanya untuk memenuhi permintaan sang buah hati. Namun, melihat rekan-rekannya sukses berbisnis mamalia menggemaskan ini, Ahmad Hadiri (28) tertarik mengikuti mendalaminya. Sempat surut semangat dan tidak ... Artikel Bisnis - Jual Beli Online - Toko Online - Iklan Gratis
- Ilmuwan AS Kembangkan Robot Seukuran Serangga yang Dapat Terbang Sekelompok peneliti mengumumkan hasil kerja mereka yang inovatif selama ini: sebuah robot seukuran serangga yang berkemampuan terbang. Besarnya mendekati ukuran kutu yang biasa ditemukan di rumah-rumah. Kemampuan kerja robot ini meliputi manuver-manuver sukar yang tidak bisa ... Artikel Bisnis - Jual Beli Online - Toko Online - Iklan Gratis
- Belajar dari Kesuksesan Seorang Oprah Winfrey Artikel Bisnis Bermodal keberanian “Menjadi Diri Sendiri”, Oprah menjadi presenter paling populer di Amerika dan menjadi wanita selebritis terkaya versi majalah Forbes, dengan kekayaan lebih dari US $ 1 Milyar. Copy acara “The Oprah ... Artikel Bisnis - Jual Beli Online - Toko Online - Iklan Gratis
- Adrie Subono, Sang Raja Konser Di industri pertunjukan musik tanah Air, nama Adrie Subono sudah tak asing lagi. Sejak tahun 1994, pemilik Java Musikindo ini sukses menggelar ratusan konser di Indonesia dengan mendatangkan musisi-musisi beken dunia. Sukses di bisnis promotor musik tidak diraih Adrie dengan ... Artikel Bisnis - Jual Beli Online - Toko Online - Iklan Gratis
- Resep Sukses Bisnis Resto Ala 7-Eleven Bisnis Franchise Manusia tentu butuh makan dan minuman untuk hidup. Namun, kini aktivitas makan dan minum sudah berkembang menjadi tren gaya hidup. Setidaknya inilah yang menginspirasi pengelola bisnis kafetaria yang beroperasi 24 jam ... Artikel Bisnis - Jual Beli Online - Toko Online - Iklan Gratis
Jual Beli Online
Rating:
100%
based on 99998 ratings.
5 user reviews.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori dengan judul Awalnya Coba-caba, Kini Jadi Juragan Jarum Tiram . Jika kamu suka, jangan lupa like dan bagikan keteman-temanmu ya... By : Aneka Artikel Indonesia Terbaru
Artikel Menarik Lainnya :
Ditulis oleh:
Admin - Minggu, 22 September 2013

Belum ada komentar untuk " Awalnya Coba-caba, Kini Jadi Juragan Jarum Tiram "
Posting Komentar