Senin, 24 Juni 2013 - 09:28:53 WIB
Tips KPR untuk Pasangan Muda
Diposting oleh : admineciputra - Dibaca: 1809 kali
Tips KPR untuk Pasangan Muda
Diposting oleh : admineciputra - Dibaca: 1809 kali
Bisnis Properti
Rumah nyaman, menjadi idaman keluarga manapun. Rumah sudah merupakan kebutuhan primer setiap keluarga. Biasanya pada tahun pertama pernikahan, pasangan muda akan memikirkan untuk membeli rumah. Dengan keuangan yang masih terbatas, mereka akan memilih menggunakan kredit pemilikan rumah (KPR).
Berikut tips bagaimana mendapatkan pembiayaan KPR dari bank bagi pasangan muda:
1. Analisa perencanaan keuangan pribadi dan pasangan Anda seperti jumlah pendapatan yang diterima dan jumlah pengeluaran setiap bulannya sebelum Anda melakukan permohonan kredit.
2. Sesuaikan kemampuan Anda untuk membayar angsuran per bulannya, dan hindari keinginan untuk memperbesar jumlah kredit di luar batas kemampuan Anda mengangsur setiap bulan.
3. Cek nilai utang Anda yang sedang berjalan, jika sebelumnya Anda memiliki utang dan telah dilunasi pastikan bahwa utang Anda telah selesai (form atau surat bukti pelunasan). Disarankan semua kewajiban Anda tidak bermasalah minimal 6 bulan sebelum pengajuan KPR ke bank.
4. Mulailah menabung di salah satu bank dengan memasukkan pendapatan tetap Anda setiap bulannya sehingga mudah dianalisa pihak bank.
5. Hentikan penambahan utang baru karena bank akan memberikan kredit apabila si calon debitur memiliki penghasilan tiga sampai empat kali lipat dari jumlah angsuran Anda per bulan.
6. Persiapkan data-data Anda seperti KTP suami istri, Kartu Keluarga, Slip Gaji, dan persyaratan pendukung lainnya. (as/dari berbagai sumber)
'Tips KPR untuk Pasangan Muda ':
Artikel Bisnis Lainnya
- Enam Cara Membangun Jaringan Bisnis Tips Bisnis Untuk membangun networking, ada enam aturan yang perlu dipatuhi agar Anda tak dikenal sebagai pribadi yang mengesalkan, namun justru hadir sebagai sosok menyenangkan. 1. Jangan pasif dan pendiam. Katakan sesuatu dengan sungguh-sungguh untuk menunjukkan ... Artikel Bisnis - Jual Beli Online - Toko Online - Iklan Gratis
- Bergizinya Keripik Kemangi Bisnis Kuliner Lucky Company memanfaatkan dan mengolah daun kemangi menjadi keripik bergizi. "Daun kemangi memiliki beberapa kandungan yang bermanfaat untuk tubuh kita, seperti vitamin C, A, B, beta karoten, kalsium, fosfor magnesium, protein, ... Artikel Bisnis - Jual Beli Online - Toko Online - Iklan Gratis
- Cerdas dalam Mendesain Rumah Bisnis Arsitektur Desain tidak semata mengolah estetika fungsi dan kemewahan, melainkan lebih mengeksplorasi pada bentuk ekspresi identitas pemakainya. Saat ini, keberadaan individu untuk mengekspresikan diri melalui desain rumah nya kian mengalami peningkatan. Biasanya ... Artikel Bisnis - Jual Beli Online - Toko Online - Iklan Gratis
- Bio Agens, Pupuk Hayati yang Ramah Lingkungan Bisnis Pertanian Pupuk hayati nokulan jamur dan bakteri racikan Maulana Nuril Huda dan Ike Novitasari mulai memasuki pasar pertanian di beberapa wilayah Malang dan sekitarnya. Hasil racikan pupuk hayati mereka ini dikenal dengan nama Bio Agens. Bio Agens ialah pupuk yang ... Artikel Bisnis - Jual Beli Online - Toko Online - Iklan Gratis
- Surya Menjadi Kaya Karena Bisnis Sumur Bor Bisnis Mesin Sejak masih SMA, Surya Irawan sudah terbiasa membantu orang tuanya mengerjakan proyek pengeboran sumur. Berbekal pengalaman itu ia sukses mengembangkan usaha pengeboran sumur. Usaha pengeboran sumur warisan orang tua kini semakin berkibar, dengan ... Artikel Bisnis - Jual Beli Online - Toko Online - Iklan Gratis
Jual Beli Online
Rating:
100%
based on 99998 ratings.
5 user reviews.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori dengan judul Tips KPR untuk Pasangan Muda . Jika kamu suka, jangan lupa like dan bagikan keteman-temanmu ya... By : Aneka Artikel Indonesia Terbaru
Artikel Menarik Lainnya :
Ditulis oleh:
Admin - Minggu, 20 Oktober 2013
Belum ada komentar untuk " Tips KPR untuk Pasangan Muda "
Posting Komentar