Tutorial Hijab Paris yang Unik. Mau ingin gaya jilbab yang yang baru lagi sista? ada lagi nih cara lain untuk tampil cantik dan chic. Memang aplikasi jilbab semakin variatif dan inovatif yang bisa di sesuaikan dengan kegiatan maupun gaya berhijab Anda. Untuk aplikasi jllbab kali ini cocok untuk perempuan remaja dan berjiwa enerjik yang memiliki banyak aktivitas namun tetap pengen tampil gaya dan stylish. Biasanya anak muda menyukai aplikasi jilbab praktis, namun untuk acara-acara tertentu butuh aplikasi yang berbeda dari biasanya.
Gaya jilbab seperti ini emang butuh kerapian, namun jangan khawatir sista, karena kalau di ikuti gampang kok caranya, liaht aja step by step di bawah ini:
- Kenakan jilbab paris dengan sisi sama panjang
- Bawa jilbab ke sebelah kanan
- Ikatkan jilbab di di samping atas kepala sebelah kanan
- Sematkan dengan pentul sisa jilbab sebelah kiri yang di ikatkan tadi
- Sematkan juga sisi sebelah kanannya
- Bawa jilbab yang di bahu ke atas kepala untuk di buat drapery
- Bawa sisa jilbab ke bahu sebelah kiri dan sematkan dengan pentul
- Voila!
Rating:
100%
based on 99998 ratings.
5 user reviews.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori tutorial
dengan judul Tutorial Hijab Paris yang Unik. Jika kamu suka, jangan lupa like dan bagikan keteman-temanmu ya... By : Aneka Artikel Indonesia Terbaru
Ditulis oleh:
Admin - Selasa, 19 November 2013



Belum ada komentar untuk "Tutorial Hijab Paris yang Unik"
Posting Komentar