Namun lain cerita dengan Martin Aircraft Company telah mengembangkan sebuah jetpack pribadi yang siap untuk di komersilkan pada tahun depan. Dengan merek penerbangan pribadi asal Islandia ini telah menciptakan prototype P12 dimana telah menerima persetujuan untuk tes penerbangan oleh pihak otoritas setempat.
Menurut Martin Aircraft, visi pada dasarnya adalah untuk menciptakan sebuah jetpack remote control tak berawak, namun untuk saat ini jetpack sedang dibuat untuk penggunaan komersial dan juga dapat untuk "jalan-jalan" dan juga akan digunakan pada saat darurat, penyelamatan dan operasi pertahanan. Untuk keamanan pengguna, P12 memiliki parasut yang siap menyelamatkan awak yang menggunakan, dan juga pihak perusahaan menyediakan pelatihan khusus bagi yang berminat untuk membeli nya.
Jetpack P12 mampu mencapai ketinggian hingga 1.500 meter akan tetapi dalam ujicoba penerbangan hanya di izin kan dengan jarak 6 meter saja. Untuk jarak terbang P12 mampu menjelajah hingga 25 mil, pada saat ujicoba penerbangan P12 melakukan nya di atas air mengingat keselamatan awak nya.
Jika berminat kemungkinan Jetpack ini akan di jual seharga $100.000.
Lihat Foto
Rating:
100%
based on 99998 ratings.
5 user reviews.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Teknologi
dengan judul Tahun Depan Jetpack Siap Untuk di Komersilkan . Jika kamu suka, jangan lupa like dan bagikan keteman-temanmu ya... By : Aneka Artikel Indonesia Terbaru
Ditulis oleh:
Admin - Senin, 26 Agustus 2013
Belum ada komentar untuk "Tahun Depan Jetpack Siap Untuk di Komersilkan "
Posting Komentar